PRESTASI MAHASISWA – JUARA 1 LOMBA FOTOGRAFI TINGKAT NASIONAL Hallo Telogorejo Muda Segenap civitas academica STIKES Telogorejo Semarang mengucapkan Selamat dan Sukses kepada Ivan Agung Wiyahya ( Mahasiswa S-1 Keperawatan STIKES Telogorejo Semarang ) atas diraihnya Juara 1 Lomba Fotografi …
STIKES Telogorejo Semarang dan STIKES Serulingmas Cilacap menggelar acara Benchmarking dan Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) serta Memorandum of Agreement (MoA) pada tanggal 15 Agustus 2024. Acara tersebut berlangsung di Ruang 706 Gedung B STIKES Telogorejo Semarang, bertujuan untuk memperluas …
Semarang, 20 Juni 2024 – Mengawali kegiatan Audit Mutu Internal (AMI) Tahun Akademik 2023/2024, Lembaga Penjaminan Mutu STIKES Telogorejo Semarang telah menyelenggarakan acara pembukaan kegiatanAudit Mutu Internal ( AMI ) Tahun Akademik 2023/2024 dan In House Training bagi Auditor Internal …
Disusun Oleh Ns. Rinda Intan Sari, M.Kep ( Dosen S-1 Keperawatan STIKES Telogorejo Semarang ) Fenomena akhir-akhir ini yang sangat menghebohkan yaitu ibu menggorok leher anaknya dengan alasan menyelamatkan anaknya dari penderitaan karena kekurangan ekonomi. Ibu mencelupkan anaknya ke bak …
Hallo Telogorejo Muda Program Studi Pendidikan Profesi Apoteker (PSPPA) telah dibuka STIKES Telogorejo Semarang Berdasarkan Surat Keputusan Mentri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Tekonologi nomor 274/E/O/2024 tentang Izin Pembukaan Program Studi Pendidikan Profesi Apoteker. Siapa nih yang kemarin-kemarin tanya pembukaan Program …