Visi :Mewujudkan perawat vokasi yang terampil dalam keperawatan gawatdarurat dan mengedepankan nilai-nilai humanis etis pada tahun 2030 Misi : Menyelenggarakan pendidikan keperawatan profesional pemula sesuai dengan perkembangan IPTEK yang unggul berkarak terhumanis dan etis. Melaksanakan penelitian yang terus menerus di …
VisiMenjadi Program Studi terdepan dalam meningkatkan kualitas hidup manusia dengan memberikan pendidikan keperawatan terbaik dan unggul di bidang keperawatan paliatif pada tahun 2035 Misi : Menyelenggarakan pendidikan akademik dan profesi Ners bermutu, inovatif, dan kreatif selaras dengan kemajuan global yang …
Membentuk manusia yang mampu untuk : Menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi dalam bidang kesehatan Memiliki keunggulan komparatif yang dibutuhkan masyarakat. Memiliki etika, kepedulian yang tinggi, dan budipekerti yang luhur Mencapai kedewasaan pribadi dan moral. Berpikir kritis dan berwawasan luas Terciptanya …
Memperingati Dies Natalis STIKES Telogorejo ke-XI dan Hari Kesehatan Nasional ke 54 dengan tema membangun semangat I Care pada generasi milenial dalam meningkatkan kualitas hidup masyarakat akan dilaksanakan pada : Hari : Jumat – Sabtu Tanggal : 7 – 8 …
INTEGRITY = Mengutamakan kejujuran dan etika dalam berperilaku sehingga menumbuhkan kepercayaan orang lain. Integrity adalah nilai inti dari STIKES Telogorejo COMPASSIONATE TO CUSTOMER = Sikap rendah hati, peduli berdasarkan kasih dan keadilan dalam memberikan pelayanan terhadap pelanggan, baik internal maupun eksternal …
Setelah dilaksanakan visitasi akreditasi pada tanggal 8 s.d 10 November 2018, akhirnya dengan diterbitkannya Surat Keputusan BAN-PT Nomor: SK No. 292/SK/BAN-PT/Akred/PT/XI/2018 menyatakan bahwa STIKES Telogorejo terakreditasi B. Terima kasih sebesar-besarnya kami sampaikan kepada: Ketua, Wakil Ketua, Pembantu Ketua, Ketua Program …